
Hey Gwener's, What's Up!
Dunia maya (internet) sudah menjadi hal yang rutinitas biasa dalam kehidupan masyarakat masa kini. Muali dari sekedar berbagi dan mencari informasi sampai dengan transaksi jual beli pun bisa dilakukan secara online kapan dan dimanapun. Berkaitan dengan transaksi online yang bersifat finasial tentu kita perlu menjaga keamanan transaksi dan juga akun yang sedang kita gunakan.
Dunia maya (internet) sudah menjadi hal yang rutinitas biasa dalam kehidupan masyarakat masa kini. Muali dari sekedar berbagi dan mencari informasi sampai dengan transaksi jual beli pun bisa dilakukan secara online kapan dan dimanapun. Berkaitan dengan transaksi online yang bersifat finasial tentu kita perlu menjaga keamanan transaksi dan juga akun yang sedang kita gunakan.
Perlu diketahui bahwa kejahatan dunia internet mulai meningkat siiring dengan perkembangan online shop. Seperti yang sudah saya ulas pada Hati-hati menggunakan jasa online shop. Tidak hanya memilih tempat yang tepat menjaga keamanan transaksi juga penting, terutama bagi sobat yang sering menggunakan layanan internet Banking.
Sebagian besar bank juga tidak mau kalah dalam memfasilitasi nasabahnya dalam hal bertransaksi secara online. Hampir setiap bank telah menyediakan layanan Internet Banking. Dari sisi bank mungkin sudah terjaga keamanan transaksi sobat. Mulai dari menggunakan Token untuk transaksi finansial dan situs resmi yang sudah memiliki sertifikat secure.
Keamanan yang terjamin dari internet banking mungkin sudah sangat canggih. Namun sebagai nasabah kita juga harus berhati-hati dalam menggunakan akun internet banking. Jangan sampai akun yang kita meliki bisa diakses oleh orang lain. Apa saja tips yang bisa menjaga keamanan bertransaksi menggunakan Internet Banking. Berikut selengkapnya
Cara Aman bertransaksi dengan Internet Banking
- Pastikan sobat tetap menjaga kerahasiaan User Internet Banking yang sobat gunakan
- Jangan menggunakan layanan internet public jika ingin Internet Banking. Misalnya Wifi ataupun HotSpot pada gedung dan tempat tertentu. Hal ini bisa saja terdapat aksi Cyber Crims. Ya, Layanan Internet yang tidak aman bisa mencuri User/Akun internet banking. Jika memang dalam keadaan mendesak berhatilah mengakses website internet banking tersebut. berikut tipsnya
- Pastikan url yang sobat dapatkan adalah benar
- Ketika login Gunakan virtual Keyboard
- Pastikan sobat telah menutup/Logout akun internet banking jika telah selesai melakukan transaksi
Keamanan bertransaksi memang perlu sobat perhatikan. Ini menyangkut akun finansial yang sobat miliki jangan sampai dibobol oknum yang tidak bertanggung jawab. Nah, Sobat sudah memiliki akun internet banking. Saya mempunyai panduan lengkap untuk sobat, silahkan baca di Cara Registrasi Internet Banking BRI untuk transaksi finansial untuk nasabah BRI dan Cara registrasi KlikBCA untuk transaksi finansial secara online Untuk nasabah BCA
Teknologi sangat membantu proses transaksi jadi lebih mudah, salah satunya dengan internet banking
ReplyDeleteWahh sangat bermanfaat bro, tapi kayaknya ada yang kurang broo... silahkan buka
ReplyDelete1. Tips aman menggunakan internet banking.
2. Tips dan info seputar bank